You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Terima Fasum Fasos Senilai Rp.620 Milyar
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemkot Jaktim Berhasil Tagih Fasos Fasum Senilai Rp 620 Miliar

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Timur sepanjang tahun ini telah berhasll menagih tunggakan kewajiban fasiitas sosial dan fasilitas umum (fasos-fasum) kepada pengembang dengan nilai Rp 620 miliar.

Sisanya tinggal sembilan pengembang yang belum menyerahkan kewajiban fasos fasum

Wali Kota Jakarta Timur, Bambang Musyawardana mengatakan, penagihan fasos fasum ini berhasil dilakukan berkat kerja sama antara pihaknya dengan Tim Pengawal Pengaman Pemerintah dan Pembangunan Daerah (TP4D).

"Sisanya tinggal sembilan pengembang yang belum menyerahkan kewajiban fasos fasum," ujarnya, Kamis (24/8).

Djarot Minta SLF Diterbitkan Setelah Kewajiban Pengembang Terpenuhi

Bambang menyampaikan, hingga kini nilai tunggakan kewajiban sembilan fasos fasum yang belum diserahkan pengembang masih dihitung. Pada Januari 2017 lalu, pihaknya telah menerima fasos fasum dari dua pengembang berupa lahan seluas 143 meter persegi dan 2.997 meter persegi dengan nilai mencapai Rp 45,573 miliar.

"Tahun ini kita berhasil melakukan penagihan kewajiban fasos fasum kepada pengembang senilai Rp 620 miliar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3574 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1442 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye943 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye926 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik